Bagi Anda yang sedang mencari cara melihat video viral di telegram, akan menemukan jawabannya dengan membaca artikel kali ini hingga tuntas.
Telegram, tidak hanya sebagai aplikasi sosial media yang digunakan untuk berbagi pesan antar pengguna saja. Lebih dari itu, para pengguna telegram juga dapat membuat grup dan Anda bisa masuk ke dalam grup tersebut. Selain itu, ada juga channel telegram dan para pengguna yang lain dapat join ke dalam channel tersebut.
Di dalam channel telegram itulah biasanya di share beberapa video yang berkaitan dengan channel tersebut. Anda bisa mengaksesnya setelah mengikuti channel tersebut.
Di bawah ini kami share cara melihat video viral di telegram.
Cara Melihat Video Viral di Telegram dengan Mudah
Cara menonton video yang sedang viral di telegram dapat Anda lakukan dengan mudah.
Anda bisa menemukan banyak video melalui aplikasi telegram ini. Cara yang diperlukan untuk menonton video juga tidak sulit.
Cukup lakukan saja langkah langkah yang kami bagikan di bawah ini dengan runtut dan sesuai, agar bisa melihat video melalui telegram.
- Buka aplikasi telegram di handphone Anda.
- Setelah itu ketuk pencarian, yang berikon kaca pembesar dan terletak di kanan atas.
- Kemudian ketik judul video yang ingin Anda tonton. Misalnya saja: layangan putus.
- Selanjutnya akan muncul beberapa rekomendasi channel yang bisa Anda buka.
- Pilih salah satu channel yang Anda suka dengan mengetuknya.
- Lalu ketuk join.
- Selesai.
Kesimpulan
Cara di atas adalah cara menonton video di telegram dengan mudah.
Anda cukup mengikuti tutorial di atas dan bisa menonton video dengan sesuka Anda melalui channel di telegram. Nah, apabila channel telegram tidak bisa dibuka, gunakan cara membuka channel tidak bisa dibuka dengan klik link ini.
Selamat mencoba dan semoga berhasil ya, terimakasih.
Saya suka menulis tentang teknologi, terutama Internet, PC dan juga Smartphone. Dengan latar belakang teknik komputer, saya menyederhanakan konsep teknis dalam artikel dan panduan / tutorial.